#InformasiSetiapSaat
Home / #InformasiSetiapSaat / Kunjungan Belajar 88 Siswa-Siswi TK Ke Mako Satbrimob Polda Kepri

Kunjungan Belajar 88 Siswa-Siswi TK Ke Mako Satbrimob Polda Kepri

Tribratanews.kepri.polri.go.id – Siswa- siswi RA. Al-Firdaus, TK Anabel dan TK Citra mengunjungi Mako Brimob Polda Kepri dalam rangka Kunjungan Edukasi atau kunjungan belajar, Rabu (20/2/2019).

Pada kunjungan ini personel Brimob memberikan pengetahuan tentang tugas pokok dan fungsi Brimob serta pengenalan singkat tentang peralatan yang dimiliki.

Dansat Brimob Polda Kepri Kombes Pol. Guruh Arif Darmawan, S.I.K mengatakan bahwa tujuan kegiatan ini dilaksanakan selain untuk belajar dan mengenal tentang satuan Brimob juga untuk menanamkan rasa cinta tanah air dan percaya diri kepada adik-adik peserta kunjungan.

Polresta Barelang Gelar Upacara Hari Pahlawan: Kapolresta Ajak Personel Teladani Semangat Juang Para PahlawanSat Binmas Polresta Barelang Hadir Berikan Penyuluhan Humanis Kepada Remaja Masjid Se-Kota Batam

Related Posts

Latest Posts

#PILIHANEDITOR

Share