pid.kepri.polri.go.id –Ditsamapta polda kepri melaksanakan patroli senantiasa berinteraksi dengan masyarakat, Sabtu (24/8/2024).
Intensifikasi adalah usaha meningkatkan hasil produksi dengan cara meningkatkan kemampuan atau memaksimalkan produktivitas faktor faktor produksi yang telah ada.
Petugas Patroli melakukan intensifikasi hubungan dengan masyarakat agar kegiatan yang dilakukan lebih bermakna, bermanfaat dan meningkatkan produktivitas hubungan.
Strategi ini juga dimaknai sebagai kegiatan pembinaan hubungan baik yang terjalin agar lebih berkualitas dan saling menguntungkan dalam kerangka pemeliharaan Kamtibmas yang kondusif.
Berikut beberapa contoh upaya intensifikasi yang dilakukan petugas Patroli:
- Meningkatkan kualitas hubungan baik dengan para ulama, tokoh masyarakat dan tokoh adat.
- Memperbaiki kerjasama dan sinergitas dengan unsur TNI dan Pemerintah daerah
- Peningkatan kualitas kegiatan Siskamling Masyarakat.
- Menerapkan bimbingan dan asistensi Harkamtibmas kepada Satpam dan Linmas.