Pada hari Sabtu tanggal 15 Febuari 2020 telah dilaksanakan kegiatan “RAPAT PIMIPINAN PROVINSI HKTI PROVINSI KEPRI TAHUN 2020” yang di laksanakan pada Pukul. 20.00 WIB s.d selesai bertempat di HOTEL COMFORTA, LT. 2,KM 10
Adapun tertib acara kegiatan sbb:
Pembukaan
-Menyanyikan lagu Indonesia Raya dilanjutkan dengan menyanyikan MARS HKTI
-Tari persembahan dari Kesenian HKTI
-Pembacaan DO’A
-Pemasangan Tanjak Melayu KEPRI Ketua umum dewan pimpinan
-Sambutan ketua panitia pelaksanaan
-Sambutan ketua dewan pimpinan provinsi HKTI KEPRI(BP.H.ALIAS WELLO,S.IP.M.Tr.IP)
-Sambitan ketua umum dewan pimpinan nasional HKTI(BP.JEND.TNI(PURN) DR.MOELDOKO
-Sambutan PLT Gubernur (BP.H.ISDIANTO,S.Sos.MM)
-Pembacaan DEKLARASI dari ketua pimpinan Provinsi dan dewan pimpinan Kabupaten/Kota HKTI se-KEPRI
-Penutupan RAPIMPROV HKTI
A.1.Penyampaian dari ketua panitia :
Mengucapkan Terimakasih kepada Bapak MOELDOKO atas kehadiran sebagai ketua umum dewan pimpinan nasional HKTI dan seluruh peserta undangan.
2.Diharapkan kepada para ketua cabang HKTI KEPRI agar dapat memperhatikan dengan saksama dan disampaikan nantinya oleh ketua umum dewan pimpinan nasional HKTI
3.Penyampain dari dewan pimpinan provinsi HKTI dan melaporkan giat dan situasi yang sudah dilakukan oleh HKTI cabang daerah-daerah KEPRI dan situasi khususnya di Pulau Bintan yang rintangannya sangat berat untuk bercocok tanam yang dipengaruhkan tanah mengandung bauksit
4.Penyampaian Gubernur KEPRI yaitu ucapan selamat datang kepada ketua umum dewan pimpinan nasional HKTI di bumi segantang lada dan melaporkan kepada ketua umum dewan pimpinan nasional HKTI bahwasannya wilayah KEPRI terdiri dari banyak pulau yang daerah daratannya hanya 48% selebihnya adalah lautan.
5.Penyampaian dari ketua umum dewan pimpinan nasional HKTI yaitu
1.diminta kepada seluruh ketua HKTI Prov,HKTI kab,HKTI Kec diminta agar bisa bertanggung jawab atas jabatannya dapat mennjabarkan riset-riset dari petunjuk-petunjuk pemerintahan kepada masyarakat yang bercocok tanam
2.Harus mampu mencari riset-riset buat petani
3.Agar para pemimpin-pemimpin daerah dapat untuk terjun kelapangan guna untuk memberikan ide-ide kepada masyarakat.
4.Pada HKTI harus mampu merubah situasi para petani jangan sekedar memenuhi kebutuhan hidup tetapi harus mampu dapat meningkatkan hasil taninya lebih dari pada sebelumnya dan suatu kegagalan sebagai motivasi untuk maju
Yang dihadiri:
1.Ketua HKTI KEPRI (JENDRAL.TNI (PURNAWIRAWAN)DR.MOELDOKO)
2.Ketua dewan pimpinan provinsi (H.ALIAS WELLOS.IP.M.Tr.IP)
4.PLT Gubernur KEPRI(H.ISDIANTO,S.Sos.MM)
5.DANREM 033/WP (BRIGJEN TNI GABRIEL LEMA,S.Sos)
6.DENLANUT Tanjungpinang (Kolonel Pnb Andi Wijanarko)
7.DANLANTAMAL IV Tanjungpinang (Laksamani Pertama TNI Arsyad Abdullah)
8.DIRBINMAS POLDA KEPRI yang diwakili PS. Kasubdidtipsos
9.KOMPOL L Ginting
10.masing-masing ketua cabang HKTI se-KEPRI.
Selama kegiatan berlangsung terdapat aman, tertib dan lancar