(Batam-Kepulauan Riau, 8/10/2020) Dalam rangka aksi unjuk rasa dan mogok kerja oleh serikat pekerja buruh dalam rangka penolakan OMNIBUSLAW RUU cipta kerja , Ditlantas Polda Kepri ikut turun kelapangan dan melakukan patroli di setiap kawasan Industri yang ada di Batam untuk memastikan situasi di kawasan Industri tetap aman dan kondusif.